CBN

Lihat entri CBN di kamus bebas Wiktionary.

CBN dapat mengacu pada beberapa hal berikut:

Dalam penyiaran

  • Stasiun radio di St. John's, Newfoundland:
    • CBN (AM), CBC Radio Pertama
    • CBN-FM, CBC Radio Kedua
  • Chronicle Broadcasting Network, pendahulu ABS-CBN Corporation.
  • CBN (stasiun TV Australia), sebuah stasiun TV di New South Wales bagian selatan, Australia
  • Central Brasileira de Notícias, sebuah jaringan radio Brazil
  • Christian Broadcasting Network, sebuah jaringan penyiaran televisi Kristen di Amerika Serikat
  • Caribbean Broadcast Network, sebuah stasiun TV di British Virgin Islands
  • China Business News, sebuah stasiun TV China dibawah naungan kongkomerat global Shanghai Media Group
  • Commonwealth Broadcasting Network, sebuah saluran televisi kabel digital Kanada yang menayangkan program televisi Desi dan pengamatan Live Cricket

Dalam media

  • Cahaya Bagi Negeri, sebuah jaringan media Kristen di Indonesia

Lainnya

  • Central Bank of Nigeria, didirikan oleh CBN Act pada tahun 1958 dan beroprasi secara komersial pada tanggal 1 Juli 1959
  • Canadian Bank Note Company, sebuah perusahaan Kanada untuk sistem identifikasi variasi desain
  • CBN (PT Cyberindo Aditama), penyedia layanan Internet di Indonesia
  • CBN merupakan sebuah akronim untuk perang Kimia, Biologi, dan Nuklir (disebut juga CBRN)
  • Cannabinol, sebuah psychoaktif cannabinoid dari tanaman Cannabis
  • Cubic boron nitride, sebuah komposisi kimia binari, konsistensi yang sama dengan proporsi boron dan nitrogen
  • Chandra Babu Naidu, politikus yang pernah menjadi Perdana Menteri Andhra Pradesh selama 9 tahun
  • Cape Breton North and Victoria
  • CardsApp Brand Number
  • Care Bears Nighty-Night
Ikon disambiguasi
Halaman disambiguasi ini berisi daftar artikel dengan singkatan yang sama.
Jika Anda mencapai halaman ini dari sebuah pranala internal, Anda dapat membantu mengganti pranala tersebut ke kepanjangan yang tepat.