Charles Correa

Charles Correa
Correa pada 2011
Lahir(1930-09-01)1 September 1930
Secunderabad, Negara Baguan Hyderabad, sekarang Negara Bagian Telangana
Meninggal16 Juni 2015(2015-06-16) (umur 84)
Mumbai, India
KebangsaanIndia
AlmamaterMassachusetts Institute of Technology, University of Michigan
PekerjaanArsitek, perencana tata kota dan penggiat
GedungJawahar Kala Kendra, Museum Kerajinan Nasional, Bharat Bhavan

Charles Mark Correa (1 September 1930 – 16 Juni 2015) adalah seorang arsitek, perencana tata kota dan penggiat asal India. Dikenal karena menciptakan arsitektur modern di India setelah kemerdekaan, ia dikenang karena sensivitasnya terhadap kebutuhan kaum miskin di perkotaan dan karena memakai metode dan material tradisional.[1]

Referensi

  1. ^ An Architecture of Independence: The Making of Modern South Asia Diarsipkan 3 June 2009 di Wayback Machine. University of Pennsylvania.

Bacaan tambahan

  • Post Colonial India and its Architecture – I: Charles Correa – The Traditional in the Modern Diarsipkan 2009-02-01 di Wayback Machine.

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Charles Correa.
  • Charles Correa – Photo Gallery at BBC Radio 3
  • Charles Mark Correa Biography
  • Charles Correa Associates Diarsipkan 2018-03-06 di Wayback Machine.
  • Charles Correa Foundation
  • l
  • b
  • s
Penghargaan Padma Vibhushan
Seni rupa
Pelayanan Sipil
Urusan Hukum dan Publik
Sastra dan Pendidikan
Kedokteran
Pelayanan Militer
Lain-Lain
Ilmu Pengetahuan dan Teknik
Pelayanan Sosial
Olahraga
Perdagangan dan Industri
  • Portal Portal
  • Kategori
  • ProyekWiki
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Norwegia
  • Spanyol
  • Prancis (data)
  • Catalunya
  • Amerika Serikat
  • Latvia
  • Belanda
Lembaga penelitian seni
  • Artist Names (Getty)
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • Trove (Australia)
    • 1