Jealous Guy

"Jealous Guy"
Berkas:Jealous Guy single.jpg
Singel oleh John Lennon
dari album Imagine
Sisi-B"Going Down on Love"
Dirilis18 November 1985 (UK)
DirekamMei dan Juni 1971
GenrePop rock
Durasi4:14
LabelParlophone
PenciptaJohn Lennon
ProduserJohn Lennon, Yoko Ono, Phil Spector

"Jealous Guy" adalah lagu yang ditulis dan dinyanyikan oleh John Lennon. Lagu ini pertama kali muncul dalam album tahun 1971 Lennon yang berjudul Imagine dan merupakan salah satu lagu John yang paling banyak didaur ulang, sekitar 92 versi.

Sejarah

Ide lagu muncul pertama kali di India, setelah The Beatles menghadiri ceramah Maharishi Mahesh Yogi tentang "putra ibu pertiwi" ("son of the mother nature"). Ini menginsipirasi Paul McCartney dan John Lennon untuk menulis lagu tentang subyek yang sama. Ciptaan McCartney yang berjudul "Mother Nature's Son" dipilih untuk album The Beatles (The White Album), sementara lagu Lennon yang berjudul "Child of Nature" tidak disertakan. Keduanya didemo di rumah George Harrison di Esher, bulan Mei 1968. Setelah itu, John Lennon masih memainkannya pada saat sesi rekaman Get Back.[1] Namun, akhirnya lirik lagu tersebut dihapus dan digantikan dengan lirik lagu "Jealous Guy" yang lalu disertakan untuk album Imagine.

Terdapat tiga rekaman "Child of Nature" yang dikenal. Pertama adalah demo yang direkam di rumah George Harrison bulan Mei 1968. Kedua adalah lagu yang ditambahkan dengan suara latar George Harrison yang direkam di Twickenham Film Studios pada tanggal 2 Januari 1969. Rekaman ketiga dibuat di Apple Studios pada tanggal 24 January. Potongan lagu dari rekaman kedua muncul di bonus CD Fly on the Wall yang disertakan dengan Let It Be... Naked.[1]

Gitar bass dimainkan oleh Klaus Voormann, teman The Beatles sejak karier di Hamburg.

Perilisan

"Jealous Guy" dirilis beserta album Imagine pada tahun 1971. Selama riwayatnya, lagu ini tidak pernah dirilis sebagai singel.

Hampir 5 tahun setelah pembunuhan Lennon, "Jealous Guy" akhirnya dirilis oleh Parlophone sebagai singel pada bulan November 1985. Pada sisi-B adalah "Going Down on Love", sebuah lagu dari Walls and Bridges. Singel "Jealous Guy" mencapai posisi ke-65 di tangga lagu.[2]

Di Amerika Serikat, singel ini mencapai posisi 80 di Billboard Hot 100 pada bulan November 1988, bersamaan dengan perilisan film Imagine: John Lennon.[3] Di tangga lagu Hot Adult Contemporary, "Jealous Guy" mencapai posisi ke-22.[4]

Personil

Personil yang mengerjakan lagu pada album Imagine adalah:

  • John Lennon (vokal, gitar akustik, siul)
  • Nicky Hopkins (piano)
  • John Barham (harmonium)
  • Alan White (vibraphone)
  • Joey Molland (gitar akustik)
  • Tom Evans (gitar akustik)
  • Mike Pinder (tamborin)
  • Klaus Voormann (bass)
  • Jim Keltner (drum)
  • The Flux Fiddlers (alat musik senar)

Video klip

Video klip untuk lagu dibuat pada tahun 1971 yang menampilkan pemandangan dari atas helikopter dimana John dan Yoko bertamasya dari puri Tittenhurst Park mereka ke danau terdekat.

Referensi

  1. ^ a b The Beatles Bible: Child Of Nature Retrieved 23 August 2008.
  2. ^ "Jealous Guy b/w Going Down On Love - John Lennon". 
  3. ^ "The Billboard Hot 100-Jealous Guy". [pranala nonaktif permanen]
  4. ^ Whitburn, Joel (2002). Top Adult Contemporary: 1961-2001. Record Research. hlm. 143. 
Didahului oleh:
"Shaddap You Face" oleh Joe Dolce Music Theatre
UK number-one single (versi Roxy Music)
14 Maret 1981 – 21 Maret 1981
Diteruskan oleh:
"This Ole House" oleh Shakin' Stevens
Didahului oleh:
"9 to 5 (Morning Train)" oleh Sheena Easton
Number-one single Kent Music Report Australia (versi Roxy Music)
11 Mei 1981 – 1 Juni 1981
  • l
  • b
  • s
Album studio
Bersama Yoko Ono
  • Unfinished Music No.1: Two Virgins
  • Unfinished Music No.2: Life with the Lions
  • Wedding Album
  • Some Time in New York City
  • Double Fantasy
  • Milk and Honey
Album konser
  • Live Peace in Toronto 1969 (bersama Yoko Ono)
  • Live in New York City
  • Live Jam (bersama Yoko Ono)
Kompilasi
  • Shaved Fish
  • The John Lennon Collection
  • Menlove Ave.
  • Lennon Legend: The Very Best of John Lennon
  • Wonsaponatime
  • Instant Karma: All-Time Greatest Hits
  • Acoustic
  • Peace, Love & Truth
  • Working Class Hero: The Definitive Lennon
  • Power to the People: The Hits
  • Icon
Album sountrack
  • Imagine: John Lennon
  • The U.S. vs. John Lennon
Box set
  • Lennon
  • John Lennon Anthology
  • Gimme Some Truth
  • John Lennon Signature Box
Buku
  • In His Own Write
  • A Spaniard in the Works
  • Skywriting by Word of Mouth
Film
  • How I Won the War (1967)
  • Two Virgins (1968)
  • No. 5 (1968)
  • Honeymoon (1969)
  • Freedom (1970)
  • Fly (1970)
  • Legs (1970)
  • Apotheosis (1970)
  • Erection (1971)
  • Imagine (1972)
  • Dynamite Chicken (1972)
  • Oh! Calcutta! (1972)
  • John and Yoko: A Love Story (1985)
  • Imagine: John Lennon (1988)
  • Two of Us (2000)
  • In His Life: The John Lennon Story (2000)
  • The U.S. vs. John Lennon (2006)
  • The Killing of John Lennon (2006)
  • Chapter 27 (2007)
  • I Met the Walrus (2007)
  • Nowhere Boy (2009)
  • Lennon Naked (2010)
Keluarga
Artikel terkait
Tokoh
Media
  • The Lost Lennon Tapes
  • Come Together: A Night for John Lennon's Words and Music (concert)
  • Roots: John Lennon Sings The Great Rock & Roll Hits
  • Pussy Cats
  • Working Class Hero: A Tribute to John Lennon
  • Instant Karma: The Amnesty International Campaign to Save Darfur
  • The 30th Annual John Lennon Tribute: Live from the Beacon Theatre, NYC
  • A Toot and a Snore in '74
  • S.I.R. John Winston Ono Lennon
  • Lennon (musical)
  • Lennon Legend: The Very Best of John Lennon (DVD)
  • The Rolling Stones Rock and Roll Circus
  • "That's My Life (My Love And My Home)"
Artikel
  • Diskografi
  • Category Kategori
  • l
  • b
  • s
Diskografi singel John Lennon
1960-an
1969
  • "Give Peace a Chance" / "Remember Love"
  • "Cold Turkey" / "Don't Worry Kyoko (Mummy's Only Looking for a Hand in the Snow)"
1970-an
1970
  • "Instant Karma!" / "Who Has Seen the Wind?"
  • "Mother" / "Why"
1971
  • "Power to the People" / "Open Your Box" (BR)
  • "Power to the People" / "Touch Me" (AS)
  • "Imagine" / "It's So Hard" (AS)
  • "Happy Xmas (War Is Over)" / "Listen, the Snow Is Falling"
1972
  • "Woman Is the Nigger of the World" / "Sisters O Sisters"
1973
  • "Mind Games" / "Meat City"
1974
  • "Whatever Gets You thru the Night" / "Beef Jerky"
1975
  • "#9 Dream" / "What You Got"
  • "Stand by Me" / "Move Over Ms. L" (BR)
  • "Imagine" / "Working Class Hero" (BR)
1977
  • "Stand by Me" / "Woman Is the Nigger of the World" (AS)
1980-an
1980
  • "(Just Like) Starting Over" / "Kiss Kiss Kiss"
1981
1982
  • "Love" / "Give Me Some Truth"
1984
  • "Nobody Told Me" / "O' Sanity"
  • "Borrowed Time" / "Your Hands"
  • "I'm Stepping Out" / "Sleepless Night"
  • "Every Man Has a Woman Who Loves Him" / "It's Alright"
1985
  • "Jealous Guy" / "Going Down on Love"