Komisi Keluarga Berencana dan Penduduk Nasional

  • Komisi Kesehatan dan Keluarga Berencana Nasional
Wilayah hukum Republik Rakyat TiongkokKantor pusatBeijingLembaga indukDewan NegaraSitus webwww.chinapop.gov.cn

Komisi Keluarga Berencana dan Penduduk Nasional (2003-2013), dulunya Komisi Keluarga Berencana Nasional (1981-2003), dari Pemerintahan Republik Rakyat Tiongkok adalah badan negara yang bertanggung jawab atas populasi dan keluarga berencana di Republik Rakyat Tiongkok. Komisi tersebut dibubarkan dan digantikan oleh Komisi Keluarga Berencana dan Kesehatan Nasional Pada Maret 2013, pada sesi pertama Kongres Rakyat Nasional ke-12.

Badan tersebut diurus oleh seorang menteri dan empat wakil menteri.[1]

Daftar komisioner

Nama Awal Akhir
1 Chen Muhua Maret 1981 April 1982
2 Qian Xinzhong April 1982 Desember 1983
3 Wang Wei (王伟) Desember 1983 Januari 1988
4 Peng Peiyun Januari 1988 Maret 1998
5 Zhang Weiqing (张维庆) Maret 1998 Maret 2008
6 Li Bin Maret 2008 Desember 2011
7 Wang Xia (王俠) Desember 2011 16 Maret 2013

Referensi

  1. ^ "National Population and Family Planning Commission of China". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2006-12-01. Diakses tanggal 2017-12-02. 

Pranala luar

  • Situs Web Resmi Komisi Keluarga Berencana dan Penduduk Nasional Diarsipkan 2007-10-20 di Wayback Machine.