Marion Davies

  • Aktris
  • produser
  • penulis layar
  • filantropis
Tahun aktif1914–1937Suami/istri
Horace G. Brown
(m. 1951)
PasanganWilliam Randolph Hearst (1917–1951)KerabatRosemary Davies (saudari)
Reine Davies (saudari)
Charles Lederer (keponakan)
Pepi Lederer (sepupu)IMDB: nm0203836 Allocine: 32091 Allmovie: p17263 TCM: 44966 IBDB: 37425 AFI: 106932
Last fm: Marion+Davies Musicbrainz: 8f166ed3-8196-4cf4-9e4f-3c355127163b Find a Grave: 257

Marion Cecilia Douras atau Marion Davies (3 Januari 1897 – 22 September 1961) adalah seorang aktris, produser, penulis skenario, dan filantropis Amerika yang populer di tahun 1920-an. Ia dikenal publik karena menjalin hubungan dengan William Randolph Hearst. [1]

Kehidupan awal

Davies memiliki ayah bernama Bernard J. Douras yang bekerja sebagai pengacara di New York dari tahun 1918 hingga 1930. Ketiga kakaknya bernam Reine, Ether, dan Rose yang bekerja sebagai aktris juga. Pada usia 13 tahun, ia tampil sebagai gadis paduan suara di The Blue Bird dan pertama kali muncul di musikal Broadway dalam pertunjukan Chin Chin pada tahun 1914.[2]

Saat Davies tampil di Ziegfeld Follies tahun 1916, ia bertemu dengan William Randolph Hearst dan menjadi wanita simpanan. Kemudian Hearst mengambil alih manajemen karier Davies dan mempromosikannya sebagai aktris film bergerak.[1]

Filmografi

Tahun Film Peran Ref.
1917 Runaway Romany Romany [3]
1918 Cecilia of the Pink Roses Cecilia
1921 Enchantment Ethel Hoyt
1923 Little Old New York Patricia O'Day
1925 Zander the Great Mamie Smith
1928 The Patsy Patricia Harrington
Show People Peggy Pepper
1929 Marianne Marianne
1932 Polly of the Circus Polly Fisher
1936 Cain and Mabel Mabel O'Dare
1933 Going Hollywood Sylvia Bruce
1937 Ever Since Eve Marge Winton

Kehidupan pribadi

Davies meninggal karena kanker pada tahun 1961. Setelah kematian Patricia Van Cleve Lake, seorang wanita yang diduga adalah putri saudara perempuan Davies, Rose, keluarga Lake mengungkapkan bahwa Patricia sebenarnya adalah anak tunggal Davies dan Hearst.

Referensi

  1. ^ a b Tri-City Herald 1961, hlm. 2
  2. ^ "Marion Davies | Biography, Movies, & Facts | Britannica". www.britannica.com (dalam bahasa Inggris). 2024-05-29. Diakses tanggal 2024-06-10. 
  3. ^ "Marion Davies | Actress, Producer, Writer". IMDb (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2024-06-10. 

Pranala luar

Wikimedia Commons memiliki media mengenai Marion Davies.
  • Marion Davies di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Marion Davies di Internet Broadway Database Sunting ini di Wikidata
  • (Inggris) Marion Davies di TCM Movie Database
  • Photographs of Marion Davies and bibliography
  • Marion Davies papers, 1915–1928., held by the Billy Rose Theatre Division, New York Public Library for the Performing Arts
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
  • ISNI
    • 1
  • VIAF
    • 1
  • WorldCat (via VIAF)
Perpustakaan nasional
  • Prancis (data)
  • Catalunya
  • Amerika Serikat
  • Republik Ceko
  • Australia
  • Belanda
Lain-lain
  • Faceted Application of Subject Terminology
  • MusicBrainz artist
  • Social Networks and Archival Context
  • SUDOC (Prancis)
    • 1
  • Trove (Australia)
    • 1


  • l
  • b
  • s